Modifikasi Honda Supra Fit Nyaris Cium Tanah

Kuncipas.com, Siapa yang tidak kenal dengan Honda Supra Fit, Motor pabrikan Honda ini terkenal irit dan memiliki daya tahan mesin yang handal dan mampu bermanufer di berbagai medan. Namun bagi sebagian bikers Honda Supra Fit ini dikatakan sedikit kolot karena desain bawaan dealernya kurang menarik. 

Modifikasi Honda Supra Fit Ceper [kuncipas.com]
Tapi berbeda dengan sobat bikers kita yang satu ini, di tangan sobat bikers Oky, Honda Supra Fit keluaran 2007 ini di ubahnya dengan konsep Modifikasi Honda Supra Fit Ceper dan nyaris cium tanah, 

“Untuk bodi gua enggak pake konsep paint, gua pake scolet aja biar ngga terlalu menguras kocek” uncap Oky seperti yang dilansir otozone.com. 

Jelas butuh keterampilan dan kesabaran dalam proses pemasangan scotlet ini sobat, mengingat setiap suduh uniform harus terbungkus dengan rapih sehingga sampai menutupi spatboar depan. Dan lihatlah hasilnya, keren bukan sobat??, Konsep Modifikasi Honda Supra Fit Ceper yang dilakukan oleh sobat bikers kita ini. 

Modifikasi Honda Supra Fit Ceper [kuncipas.com]
Dan bagi sobat bikers yang ingin mengetahui spesifikasi modifikasi yang dilakukan oleh sobat bikers kita ini, kuncipas.com akan memberikan sedikit ulasannya buat sobat semua. simak Data Modifikasi Honda Supra Fit Ceper dibawah ini  : 

DATA MODIFIKASI  
PELEK: V-Rossy, 
BAN: Comet & FDR, 
SOKBREKER: Seven Speed & Variasi, 
CAKRAM: TZM, 
SWING ARM : Custom, 
OIL COOLER: Cool, 
STABILIZER: Ride It, 
TACHOMETER: Auto Gauge, 
HANDGRIP : Custom Monel, 

0 Response to "Modifikasi Honda Supra Fit Nyaris Cium Tanah"

Posting Komentar